Thursday, March 21, 2013

7 Tips Belajar Yang Efektif


Tidak setiap orang memiliki cara belajar yang sama. Tiap-tiap manusia memiliki keunikan masing-masing dalam mencerna materi pelajaran. Daya tangkap dan fasilitas yang berbeda juga menjadi faktor penting dalam hal ini.

Anda dapat menentukan sendiri cara belajar yang anda anggap cocok dan nyaman untuk anda, karena dengan situasi yang nyaman akan lebih mudah untuk berkonsentrasi.
Dan jangan lupa menjaga kesehatan dengan berolahraga serta mengkonsumsi makanan bergizi untuk kesehatan tubuh dan otak anda.

Tidur teratur 7-9 jam sehari untuk kesehatan dan supaya bangun lebih awal dan tidak mengantuk di kelas.  ^_^ 

Tuesday, March 19, 2013

Khasiat Tanaman Herbal


Di sini saya akan mencoba berbagi beberapa resep obat-obatan yang dapat kita lakukan di rumah dengan menggunakan tumbuhan-tumbuhan herbal. Anda dapat memperaktekkan sendiri tanpa harus jauh-jauh ke Dokter dan mengeluarkan biaya yang mahal. Resep ini biasanya di sebut resep kampung,  dulunya orang-orang sering menggunakan tumbuhan untuk mengobati berbagai macam penyakit karena zaman dahulu belum ada dokter.

Nah, sekarang langsung saja kita simak beberapa tanaman yang dapat menanggulangi berbagai penyakit. Tentunya dengan proses pengolahan terlebih dahulu.